setiap saat
aku adalah 20% oksigen
yang disumbangkan
pohon rindang surga
bernama ibu
terkadang
aku adalah lembayung
yang dipantulkan senja
kepada luas samudera
bernama ibu
anganku
menjadi kemerdekaan
pikiran dan jiwa
yang dicontohkan cakrawala
bernama ibu
sampai masa
aku menjadi keindahan
lukisan dan kata-kata
karya sang seniman
bernama ibu
ibu,
kau!
2021
Saya Halimah Munawir.Halimah atau lebih populer dengan nama panggilan Halimah Munawir ini adalah seorang Penulis, Pebisnis dan Pegiat Seni dan Budaya . yang memiliki kepedulian tinggi kepada dunia literasi , tradisi seni budaya, dan pendidikan.
Ekspresi dalam dunia seni sejatinya mencerminkan kesetaraan. Lelaki-perempuan bukanlah polaritas melainkan semata-mata perbedaan yang semestinya...
Ada yang pernah berkata bahwa abad 21 adalah milik perempuan. Pendapat ini tentunya disambut gembira oleh para feminis. Beberapa gejala memang sejak...
Dalam kehidupan, perempuan selalu diposisikan sebagai peneguh anggapan atau stereotipe bahwa mereka sosok yang lemah dan keindahannya hanya dimiliki...
Perempuan mulia, dengan jemari bergelimang kasih, hatinya adalah mata air cinta dan pada jejak langkahnya harum surga memenuhi semesta.
KANTOR Teater (KT) adalah sebuah kelompok yang berada dalam naungan Yayasan Samsara Rahayu Nusantara. Terbentuk pada 8 Maret 2021. Sepanjang 2013 -...
KATAMU kita akan berbagi kisah tentang apa saja, tetapi ternyata yang muncul beragam cerita tentang kejadian akhir-akhir ini. Kaubilang itu hoaks,...
Dan pada subuh kutasbihkan savanamu mengunci setiap rumput hingga temu sebuah lorong tempat kau menyimpan segala nasib bergantung di akar rumput...
Jose Rizal Manua IBU ADALAH MATA AIR Ibu adalah fajar yang membuat aku selalu gemar belajar Ibu adalah pawana yang senantiasa menyejukkan jiwa-raga...
setiap saat aku adalah 20% oksigen yang disumbangkan pohon rindang surga bernama ibu terkadang aku adalah lembayung yang dipantulkan senja kepada...
Redaksi menerima naskah, foto, dan informasi yang berkaitan dengan seni-budaya. Naskah, foto, dan informasi tersebut akan disunting sesuai dengan misi-visi penerbitan ini